Jika ingin menulis di blogspot ada dua jenis tempat penulisan , bisa di POS atau LAMAN. Bedanya tulisan di pos akan tampil di halaman depan blog, sedangkan tulisan laman akan tampil jika link url-nya dibuka. Biasanya beberapa blogger artikel atau tulisannya ditulis di laman, kemudian ringkasan atau sebagian tulisan awal dipublikasikan di pos kemudian dibuatkan tautan link untuk membaca selengkapnya. Tujuannya adalah agar ketika pengunjung membuka halaman depan blog mengetahui isi halaman-halaman berikutnya.
Sekarang terserah anda mau menulis di pos atau di laman, cara penulisannya sama saja. Berikut saya mencoba memberikan panduan untuk menulis di blogspot , khususnya anda sebagai pemula, Selengkapnya
No comments:
Post a Comment